Gavi Out, Barcelona Kebut Datangkan Vitor Roque
BERITA BOLA

Gavi Out, Barcelona Kebut Datangkan Vitor Roque

Beritabola – Gavi Out, Barcelona Kebut Datangkan Vitor Roque di Bursa Transfer Musim Dingin Direktur olahraga Barcelona, Deco, menjelaskan dengan gamblang bahwa prioritas klub adalah menyelesaikan perekrutan penyerang Vitor Roque pada bulan Januari untuk membantu mengurangi dampak dari cedera yang dialami Gavi. Gavi mengalami cedera lutut serius selama jeda internasional yang membuatnya harus absen selama sisa musim ini, dengan sang […]

Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2023/2024
BERITA BOLA

Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2023/2024

Beritabola – Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2023/2024 Hasil lengkap, klasemen dan top skor Premier League 2023/2024. Liga Inggris memainkan tujuh pertandingan pekan ke-14 pada Minggu (3/12/2023) malam WIB. Chelsea berhasil meraih tiga poin saat menjamu Brighton. The Blues menundukkan The Seagulls dengan skor 3-2 di Stamford Bridge. Kemenangan juga diraih Liverpool […]

Remukkan Napoli, Simone Inzaghi Akui Performa Hebat Inter Milan
BERITA BOLA

Remukkan Napoli, Simone Inzaghi Akui Performa Hebat Inter Milan

Beritabola – Remukkan Napoli, Simone Inzaghi Akui Performa Hebat Inter Milan Simone Inzaghi mengakui bahwa Inter Milan mampu menampilkan performa hebatnya dengan mengalahkan juara bertahan Napoli. Ia menambahkan anak asuhnya nyaris tampil tanpa celah di laga tersebut. Inter berhasil melumat Partenopei pada laga lanjutan pekan ke-14 Serie A 2023/24. Bermain di Stadio Diego Armando Maradona, Senin (04/12/2023) dini hari WIB, mereka menghajar tuan […]

Jadwal Siaran Langsung Premier League Minggu 3 Desember 2023
BERITA BOLA

Jadwal Siaran Langsung Premier League Minggu 3 Desember 2023

Beritabola – Jadwal Siaran Langsung Premier League Minggu 3 Desember 2023 Premier League 2023/2024 sudah memasuki pekan ke-14. Ada satu pertandingan yang akan disiarkan langsung oleh SCTV hari ini, Minggu 3 Desember 2023, yaitu Manchester City vs Tottenham. Lima pertandingan pertama dari pekan ke-14 sudah dimainkan kemarin. Lima pertandingan sisanya, termasuk Man City vs Spurs, akan digelar nanti […]

5 Pelajaran dari Kemenangan Arsenal atas Wolverhampton
BERITA BOLA

5 Pelajaran dari Kemenangan Arsenal atas Wolverhampton

Beritabola – 5 Pelajaran dari Kemenangan Arsenal atas Wolverhampton Arsenal berhasil mengamankan poin penuh di pekan ke-14 Premier League 2023/2024. Meski menang, ada sejumlah catatan untuk The Gunners. Di pekan ini, Arsenal melakoni laga kandang. Mereka menjamu tim kuda hitam EPL, Wolverhampton. Di laga ini, Arsenal mengawali laga dengan apik. Mereka berhasil unggul 2-0 hanya dalam waktu 13 menit […]

Diincar Arsenal dan Manchester City, Aston Villa Ogah Jual Douglas Luiz
BERITA BOLA

Diincar Arsenal dan Manchester City, Aston Villa Ogah Jual Douglas Luiz

Beritabola – Diincar Arsenal dan Manchester City, Aston Villa Ogah Jual Douglas Luiz Arsenal dan Manchester City nampaknya perlu melupakan rencana mereka untuk merekrut Douglas Luiz. Aston Villa selaku pemilik sang gelandang dikabarkan sangat ogah untuk berpisah dengan sang pemain. Seperti yang sudah diketahui, Aston Villa musim ini tampil trengginas di bawah asuhan Unai Emery. The Villans saat ini berada di […]

Seni Mempersulit Diri Massimiliano Allegri
BERITA BOLA

Seni Mempersulit Diri Massimiliano Allegri

Beritabola – Seni Mempersulit Diri Massimiliano Allegri Juventus meraih kemenangan dramatis atas Monza, Sabtu (2/12/2023) dini hari WIB. Seperti yang sudah-sudah, Massimiliano Allegri lagi-lagi menunjukkan ‘seni’ meraih kemenangan dengan mempersulit diri sendiri. Juventus berjumpa Monza pada pekan ke-14 Serie A di U-Power Stadium. Juventus unggul cepat pada menit ke-12 dari gol Adrien Rabiot. Semenit sebelumnya, ada penalti Dusan Vlahovic yang gagal. […]

Mario Balotelli Keluarkan Kata-kata Tak Pantas kepada Eks Pelatih Liverpool
BERITA BOLA

Mario Balotelli Keluarkan Kata-kata Tak Pantas kepada Eks Pelatih Liverpool

Beritabola – Mario Balotelli Keluarkan Kata-kata Tak Pantas kepada Eks Pelatih Liverpool Belum lama ini, Mario Balotelli telah menghidupkan kembali perseteruannya dengan Brendan Rodgers setelah melabeli mantan manajernya sewaktu di Liverpool sebagai ‘bencana’ dan menggambarkannya sebagai pelatih terburuk yang pernah ia miliki. Balotelli bermain di bawah asuhan Rodgers setelah The Reds memutuskan untuk merekrut mantan bintang Manchester City tersebut dari AC Milan dengan […]

Serius! MU Siap Layangkan Tawaran Selangit untuk Antonio Silva
BERITA BOLA

Serius! MU Siap Layangkan Tawaran Selangit untuk Antonio Silva

Beritabola – Serius! MU Siap Layangkan Tawaran Selangit untuk Antonio Silva Manchester United sangat ingin memboyong bek Benfica, Antonio Silva, dan siap untuk mengaktifkan klausul pelepasan senilai 100 juta euro untuk membawanya ke Old Trafford. Bek tengah berusia 20 tahun ini merupakan salah satu opsi pemain bertahan yang terus dipantau oleh Man United, mengikuti perkembangan Silva sejak menembus […]

Mainoo Bersinar, Karir Casemiro di MU Tamat?
BERITA BOLA

Mainoo Bersinar, Karir Casemiro di MU Tamat?

Beritabola – Mainoo Bersinar, Karir Casemiro di MU Tamat? Ada rumor menarik datang dari Manchester United. Tim berjuluk Setan Merah itu dilaporkan sudah mulai bersiap untuk kehilangan Casemiro di tahun 2024 nanti. Casemiro memasuki musim keduanya bersama Manchester United. Setan Merah membayarnya dengan harga yang sangat mahal untuk mendatangkannya dari Real Madrid. Tampil apik di musim pertamanya, Casemiro […]